Home » NASIONAL » Pertamina Patra Niaga Siapkan 9 Juta Tabung LPG 3 Kg Selama Libur Isra Miraj dan Imlek  

Pertamina Patra Niaga Siapkan 9 Juta Tabung LPG 3 Kg Selama Libur Isra Miraj dan Imlek  

Redaksi01 28 Jan 2025 10

JAKARTA, TerasKaltara.id– Mengantisipasi peningkatan kebutuhan masyarakat selama libur nasional Isra Miraj dan Imlek, PT Pertamina Patra Niaga menyalurkan tambahan fakultatif LPG 3 kg secara nasional dengan total lebih dari 9 juta tabung.

Corporate Secretary Pertamina Patra Niaga, Heppy Wulansari mengatakan konsumsi atau permintaan pada kebutuhan LPG 3 Kg pada libur panjang ini sedang tinggi sehingga penyaluran tambahan ini dilakukan untuk mengantisipasi peningkatan permintaan di berbagai wilayah.

“Pertamina Patra Niaga menghimbau masyarakat untuk membeli LPG 3 kg di pangkalan resmi Pertamina yang telah menjual sesuai Harga Eceran Tertinggi (HET) yang ditetapkan oleh pemerintah. Daftar pangkalan resmi dapat diakses dengan menghubungi Pertamina Call Center 135,” ujar Heppy.

Heppy menambahkan Pertamina juga meminta pangkalan LPG 3 kg untuk memprioritaskan pembelian dari rumah tangga guna memastikan distribusi LPG bersubsidi tepat sasaran.

“Tidak hanya LPG 3kg, LPG non-subsidi seperti Bright Gas juga kami sediakan dalam jumlah cukup di berbagai outlet resmi dan modern, termasuk layanan antar Pertamina Delivery Service (PDS). Masyarakat tidak perlu khawatir,” pungkas Heppy.

Jika masyarakat mengalami kendala terkait LPG atau ingin memesan layanan antar LPG Bright Gas, masyarakat dapat menghubungi Pertamina Call Center 135. (*)

 

Comments are not available at the moment.

Sorry, the comment form has been disabled on this page/article.
Related post
Puncak Arus Mudik Diprediksi Mulai 28 Maret, Kapolri Dirikan 2.835 Posko Pengamanan

Redaksi01

11 Mar 2025

JAKARTA, TerasKaltara.id – Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo menghadiri rapat lintas sektoral dalam menghadapi arus mudik dan balik Lebaran 2025. Ia memprediksi puncak arus mudik Lebaran 2025 terjadi mulai 28 Maret. “Arus mudik antara 28 sampai dengan 30 Maret,” ujar Kapolri, Senin (10/3/2025). Polri juga telah memprediksi puncak arus balik Lebaran 2025. Peristiwa itu …

Bareskrim Polri Ungkap 6.881 Kasus Narkoba Dalam Dua Bulan, 9.586 Tersangka Ditangkap Dan 4,171 Ton Narkotika  

Redaksi01

06 Mar 2025

JAKARTA, TerasKaltara.id – Direktorat Tindak Pidana Narkoba Bareskrim Polri bersama jajaran kewilayahan berhasil mengungkap 6.881 kasus tindak pidana narkotika sepanjang periode Januari hingga 27 Februari 2025. Dalam operasi ini, sebanyak 9.586 tersangka diamankan dengan total barang bukti narkotika mencapai 4,171 ton, termasuk sabu, ekstasi, ganja, kokain, dan tembakau sintetis. Kabareskrim Polri, Komjen Pol. Wahyu Widada, …

TNI-Polri Bantu Evakuasi Korban Banjir 1,5 Meter yang Mau Cuci Darah  

Redaksi01

04 Mar 2025

DEPOK, TerasKaltara.id – Banjir turut merendam Perumahan Asri Sawangan, Depok, Jawa Barat, dengan ketinggian mencapai 1,5 meter. Petugas gabungan dari TNI-Polri mengevakuasi warga yang terdampak banjir, termasuk seorang pria yang hendak menjalani cuci darah di rumah sakit. Pada Selasa (4/3/2025), Kapolsek Bojongsari, Kompol Fauzan Thohari, turun langsung dalam proses evakuasi. Beberapa warga berhasil dievakuasi menggunakan …

Grup PT Pertamina Hulu Indonesia Menoreh Prestasi Gemilang di PRIA 2025  

Redaksi01

04 Mar 2025

BANDUNG, TerasKaltara.id – PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI) beserta anak perusahaan dan afiliasinya berhasil meraih sembilan penghargaan di berbagai kategori dalam ajang Public Relations Indonesia Awards (PRIA) 2025. Ajang tersebut merupakan penghargaan tertinggi di bidang komunikasi dan hubungan masyarakat di tanah air. Acara penyerahan penghargaan berlangsung di Bandung pada 26 Februari 2025. Penghargaan yang diraih …

Sambut Ramadan 1446 H, Grup PT Pertamina Hulu Indonesia Gelar Doa Bersama dan Santunan Anak Yatim-Dhuafa  

Redaksi01

03 Mar 2025

JAKARTA,TerasKaltara.id – Dalam semangat menyambut bulan suci Ramadan 1446 H, PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI) bersama anak perusahaan dan afiliasinya menggelar Kegiatan Doa Bersama & Santunan Anak Yatim dan Dhuafa. Kegiatan yang bertujuan untuk mempererat rasa kebersamaan dan menumbuhkan semangat berbagi menjelang hadirnya bulan suci ini dilaksanakan secara serentak di kantor pusat Jakarta maupun fasilitas …

Panglima TNI Terima 650 Unit Ransus Maung dari Kemhan untuk Perkuat Pertahanan NKRI  

Redaksi01

02 Mar 2025

BANDUNG, TerasKaltara.id– Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto bersama Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo menerima penyerahan Kendaraan Khusus (Ransus) Maung MV3 buatan PT. Pindad yang dilakukan secara simbolis oleh Menteri Pertahanan (Menhan) RI Sjafrie Sjamsoeddin, bertempat di Appron Lanud Husein Sastranegara, Bandung, Jawa Barat, Sabtu (01/03/2025). Sebanyak 700 unit Ransus Maung tahap II diserahkan …

Hot Categories