Pemprov Kaltara

270article

Home » KALTARA » Pemprov Kaltara » Page 12
Pengendalian Inflasi Jadi Prioritas Pemerintah

Redaksi01

02 Okt 2024

TANJUNG SELOR, TerasKaltara.id – Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Kalimantan Utara baru saja merilis data indikator ekonomi terbaru yang mencakup inflasi, Nilai Tukar Petani (NTP), dan perkembangan sektor transportasi dan pariwisata serta Ekspor dan Impor. Plh. Asisten Perekonomian dan Pembangunan Provinsi Kaltara, Burhanuddin, S.Sos., M.Si., mengungkapkan Provinsi Kalimantan Utara mencatat inflasi year-on-year (y-on-y) sebesar 1,59 …

Berikan Motivasi Kader GMKI Wilayah VI

Redaksi01

01 Okt 2024

TARAKAN, TerasKaltara.id – Pjs Gubernur Kalimantan Utara (Kaltara) Togap Simangunsong menyampaikan pentingnya berorganisasi khsusunya dikalangan mahasiswa. Baginya dengan terlibat dalam organisasi dapat mengembangkan kemampuan dan rasa percaya diri seseorang. Hal ini disampaikannya saat membuka kegiatan konsultasi wilayah VI Gerakan Mahasiswa Kristen Indonesia (GMKI), Senin (30/9/2024). Melalui kegiatan ini, pria yang juga senior GMKI angkatan tahun …

Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila, Togap Kembali Tegaskan Netralitas ASN Dalam Penyelenggaraan Pilkada Serentak

Redaksi01

01 Okt 2024

TANJUNG SELOR, TerasKaltara.id – Pjs Gubernur Kalimantan Utara Togap Simangunsong, memimpin Upacara dalam rangka memperingati Hari Kesaktian Pancasila di Lapangan Agatis pada Selasa (1/10/2024) pagi. Upacara yang dihadiri oleh seluruh Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dan ratusan PNS/PPPK serta PTT di lingkup Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kaltara yang memenuhi lapangan Agatis. Dalam kesempatannya dalam memberi amanat …

Meriahkan HUT TNI, Kejuaraan Catur Internasional Digelar di Kaltara

Redaksi01

30 Sep 2024

TARAKAN, TerasKaltara.id – Plt. Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kalimantan Utara (Kaltara), Yosua Batara Payangan menghadiri pembukaan Piala Panglima Tentara Nasional Indonesia (TNI) Turnamen Catur Intenasional Grandmaster dan Fide Rated di Ballroom Hotel Tarakan Plaza, Lt 2, Ahad (29/9/2024). Turnamen yang digelar pada 29 September hingga 03 Oktober mendatang ini merupakan rangkaian kegiatan memperingati …

Lantik 2 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, Togap Harapkan Pelayanan Publik Dapat Berjalan Maksimal

Redaksi01

30 Sep 2024

TANJUNG SELOR, TerasKaltara.id – Pjs Gubernur Kalimantan Utara (Kaltara), Togap Simangunsong, secara resmi melantik 2 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama di ruang serba guna gedung gadis, Senin (30/9/2024). Kepada para pejabat pimpinan tinggi pertama yang dilantik, bertindak sebagai saksi Inspektur Inspekstorat Daerah Kaltara, Yuniar Aspiati, S.E., M.AP. dan Plh. Asisten Bidang Perekonomian dan Pembangunan Sekretariat Daerah …

Dorong Keamanan dan Pembangunan di Perbatasan, Pemprov Perkuat Sinergitas Bersama Forkopimda

Redaksi01

30 Sep 2024

TANJUNG SELOR, TerasKaltara.id – Pjs. Gubernur Kaltara, Togap Simangunsong, menggelar pertemuan hangat dengan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kaltara di Ruang Rapat Kantor Gubernur, Senin, (30/9/2024). Pertemuan ini menjadi momentum strategis membahas langkah konkret untuk menjaga ketertiban wilayah di Kaltara. Sekaligus memacu roda pembangunan daerah dan memperkuat sinergi demi mewujudkan Kaltara yang Berubah, Maju Dan, …

Gelar Rapat Perdana, Ini Sejumlah Arahan Pjs Gubernur kepada ASN

Redaksi01

27 Sep 2024

TANJUNG SELOR, TerasKaltara.id – Pjs Gubernur Kaltara, Togap Simangunsong menggelar pertemuan perdana bersama Aparatur Sipil Negara (ASN), Jumat (27/9/2024). Mulai dari pejabat pimpinan tinggi madya, pratama hingga pejabat pengawas di lingkungan Pemprov Kaltara hadir dalam pertemuan itu. Togap memastikan program pemerintah yang telah disepakati bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kaltara akan terus berjalan. “Kebijakan …

Sertifikasi Jasa Kontruksi Harus Sejalan dengan Peningkatan Kompetensi SDM

Redaksi01

26 Sep 2024

TARAKAN, TerasKaltara.id – Pjs. Gubernur Kaltara, Togap Simangunsong menilai provinsi ke 34 ini terus mengalami peningkatan di berbagai bidang termasuk jasa konstruksi. Hal ini disampaikannya saat secara resmi membuka kegiatan Forum Jasa Konstruksi se-Kaltara di Hotel Tarakan Plaza, Kamis (26/9/2024). Selain menyambut baik terlaksananya forum tersebut, Togap berharap ada peningkatan kapasitas pelaku jasa konstruksi dan …

RPKD Jadi Blue Print Penanggulangan Kemiskinan di Kaltara

Redaksi01

26 Sep 2024

TANJUNG SELOR, TerasKaltara.id – Upaya penanggulangan kemiskinan di Provinsi Kalimantan Utara memerlukan Langkah strategis yang sistematis, komprehensif dan terukur. Hal ini disampaikan Staf Ahli bidang Hukum, Kesatuan Bangsa dan Pemerintahan Sekretariat Daerah (Setda) Kaltara, Robby Yuridi Hatman, S.Sos, MT, dalam kegiatan Workshop Pemanfaatan Data Sepakat Regsosek dalam Penyusunan Dokumen Rencana Penanggulangan Kemiskinan Daerah (RPKD) Provinsi …

Ajak Semua Pihak Sukseskan Pilkada Serentak

Redaksi01

26 Sep 2024

TARAKAN, TerasKaltara.id – Pjs. Gubernur Kalimantan Utara (Kaltara), Togap Simangunsong memimpin Rapat Komite Intelijen Daerah Provinsi Kalimantan Utara (Kominda Kaltara), di Hotel Royal Tarakan, Kamis (26/9/2024). Rapat tersebut mengusung tema “Antisipasi Potensi Kerawanan Dalam Pentahapan dan Pelaksanaan Pilkada Serentak 2024 di Provinsi Kalimantan Utara”. Togap menyampaikan beberapa hal penting dalam mendukung suksesnya pelaksanaan Pilkada. Pertama …

Maybe you will like
Dewan Kristisi, Potensi SDA Melimpah Tapi di Setor ke Pusat

Redaksi01

23 Feb 2025

NUNUKAN, TerasKaltara.id – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Nunukan mengkritisi pembangunan sejumlah kawasan di perbatasan yang masih tertinggal. Padahal, beberapa daerah di kawasan perbatasan memiliki Sumber Daya Alam (SDA) yang melimpah. Namun, potensi itu lebih banyak mengalir alias di setorkan ke pusat dibandingkan untuk membangun wilayahnya sendiri. Anggota DPRD Nunukan, Andi Yakub mengatakan, sejumlah wilayah …

Pembentukan DOB Krayan Merupakan Bentuk Kehadiran Negara di Perbatasan

Redaksi01

23 Feb 2025

NUNUKAN,TerasKaltara.id– Realisasi pemekaran Daerah Otonomi Baru (DOB) Krayan, Kabupaten Nunukan, Provinsi Kaltara kembali ditagih masyarakat. Presidium untuk DOB Krayan, kembali mendatangi gedung DPR dan MPR di Jakarta, untuk meminta pencabutan moratorium DOB beberapa waktu lalu. Mereka membentangkan spanduk “DOB atau Pindah Malaysia” sebagai bentuk ancaman serius, agar DOB Krayan bisa segera terealisasi. Juru bicara Presidium …

FGD Evaluasi Pemilu 2024, ada 4 dimensi yang di bahas KPU Tarakan  

Redaksi01

23 Feb 2025

TARAKAN, TerasKaltara.id – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tarakan menggelar Focus Group Discussion (FGD) dalam rangka evaluasi Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 di ruang pertemuan kantor KPU Kota Tarakan, pada Sabtu (22/2/2025). Ketua KPU Kota Tarakan, Dedi Herdianto mengatakan, tujuan dari pada diselenggarakannya FGD evaluasi tersebut pada intinya adalah untuk mewujudkan demokrasi yang lebih baik khususnya …

Penyambutan Hangat Polda Kaltara, Sambut Delegasi Ibu Pejabat Polis Kontinjen Sabah Polisi Diraja Malaysia   

Redaksi01

23 Feb 2025

TANJUNG SELOR, TerasKaltara.id– Kedatangan Delegasi Ibu Pejabat Polis Kontinjen Sabah, Polisi Diraja Malaysia di Tanjung Selor pada hari Minggu tanggal 23 Februari 2025 pukul 14.00 WITA menunjukkan hubungan yang baik, demi menjalin kerjasama yang lebih baik lagi diantara kedua negara. Delegasi yang tiba di Pelabuhan VIP Tanjung Selor ini disambut hangat oleh Irwasda, Karoops, Dansat …

Apel Pagi Satgas TMMD : Bangun Semangat Personel  

Redaksi01

23 Feb 2025

TARAKAN,TerasKaltara.id– Tak ada kata santai bagi Satgas TMMD ke-123 Kodim 0907/Tarakan. Meski akhir pekan, semangat personel tetap membara untuk mengebut pengerjaan sasaran fisik. Untuk membangun semangat, seluruh personel melaksanakan apel pagi sebelum memulai pekerjaan. Kapten Inf Imam Selaku Dan SSK saat memimpin apel pagi di lokasi TMMD mengatakan, apel pagi merupakan sarana pengecekan personel, penyampaian …

Waktu Terbatas, Rehab Rumah Tetap Kedepankan Kualitas  

Redaksi01

23 Feb 2025

TARAKAN, TerasKaltara.id – Memasuki hari ke-5 pelaksanaan TMMD Reguler ke-123 Kodim 0907/Tarakan, seluruh personel yang tergabung dalam satgas terus bekerja tanpa henti, untuk mewujudkan hunian yang lebih layak bagi warga. Meski harus berpacu dengan waktu, namun Satgas TMMD Reguler ke-123 Kodim 0907/Tarakan, tetap mengedepankan kualitas pekerjaan. Dandim 0907/Tarakan selaku Dansatgas, Letkol Kav Jhon B.C.Simarmata,M.Han mengatakan, …